Maudy Ayunda Akan Jadi Jubir Presidensi Indonesia di G20

Jakarta, KabarBerita.id  — Selebritas Maudy Ayunda telah ditunjuk untuk menjadi juru bicara pemerintah selama Presidensi Indonesia di G 20.

Menteri Komunikasi dan Teknologi RI, Johny Plate, telah mengonfirmasi penunjukan Maudy ini.

Plate mengatakan Maudy merupakan lulusan program sarjana filosofi politik dan ekonomi di universitas Oxford dan lulusan master of business administrasi dari universitas Stanford.

Penunjukan maudy sebagai Jubir Presidensi G 20 dilakukan supaya bisa menjangkau lebih banyak lapisan masyarakat terutama generasi milenial dan Z.

Sebagai Jubir Presidensi G 20 mau di bertugas menyampaikan informasi terkait konferensi tingkat tinggi G20 yang akan dihadiri para pemimpin negara dalam organisasi tersebut.

Negara Indonesia mengemban tanggung jawab sebagai tuan rumah KTT G 20 yang berlangsung di Bali pada akhir 2022 nanti.

Tinggalkan Balasan