Makin Sengit, Rusia Terus Lakukan Bombardir di Mariupol Ukraina

Jakarta, KabarBerita.id — negara Rusia terus menggempur kota Mariupol Ukraina terlepas dari laporan soal kekurangan logistik yang dialami pasukan pemerintah presiden Vladimir Putin.

Yang terbaru dua pembesar juga dilaporkan telah dijatuhkan Rusia ke kota tersebut. Deru tembakan juga tidak berhenti terdengar di Mariupol sejak hari pertama invasi negara Rusia berlangsung.

Citra satelit juga menunjukkan lebih banyak kebakaran dan kehancuran yang terjadi di kota terbesar ke 10 yang terletak di Tenggara Ukraina.

Menurut gambar satelit yang diperoleh maxar teknologi, terlihat asap tebal mengepul tinggi dari sejumlah gedung di Mariupol karena terbakar.

Foto foto tersebut merupakan satu-satunya gambaran sekilas kondisi terkini di kota Mariupol. Di kota ini tidak ada Surealis independen yang melaporkan situasi sekitar mengingat pertempuran sengit Rusia dan Ukraina yang terus berlangsung.

Akses makanan air bersih hingga listrik juga sangat terbatas. Padahal masih banyak warga sipil yang tercepat di kota Mariupol terlepas dari koridor evakuasi kemanusiaan yang sempat dibuka oleh Rusia.

Kota Mariupol menjadi salah satu kota yang sejak awal invasi berlangsung terus di Gempur oleh Rusia.

Di area paling timur lingkungan tersebut setengah dari gedung apartemen tampak hancur total.

Selain pabrik dan apartemen Rusia juga membombardir fasilitas publik lainnya di kota Mariupol seperti ketua theater hingga sekolah sendiri yang diyakini menjadi tempat penampungan warga sipil yang masih tercepat di kota tersebut.

Presiden Ukraina bahkan menganggap kuburan Rusia sudah mengubah kota Mariupol menjadi debu.

Tinggalkan Balasan