Jakarta, KabarBerita.id — sebanyak 13 unit radar ground controlled Interception, Yang diklaim dapat memperkuat pertahanan militer akan diproduksi Indonesia melalui kolaborasi bersama negara Perancis.
Hal tersebut terkait dengan kesepakatan antara PT Len industri (Persero) Dan perusahaan Perancis, Thales Untuk memproduksi 13 unit radar ground Controlled Interception Yang telah ditandatangani oleh direktur Utama Len, Bobby Rasyidin dan SPV Latin America & Asia of Thales International SAS guy Bonassi, 17 mei di Prancis.
Radar GCI merupakan salah satu alutsista yang fungsinya bisa diibaratkan sebagai mata pertahanan. Dengan jangkauan yang dapat mencapai 450 km beredar tipe ini dapat berperan memberikan pengawalan pada pesawat pencet maupun pesawat buru sergap dalam menjalankan misinya.
Wakil menteri pertahanan Herindra, mengatakan kerjasama antara perusahaan Pelat merah dengan perusahaan Perancis tersebut memenuhi kebutuhan Alutsista TNI.
Ia mengatakan hal tersebut sejalan dengan apa yang selalu digaungkan oleh presiden Jokowi yaitu supaya kementerian pertahanan dan TNI menggaungkan dan menjadi pelopor dalam pembelian serta pemanfaatan produk dalam negeri.
Sementara menteri pertahanan Prabowo Subianto memintamu untuk memaksimalkan sumber daya pada dalam negeri terlebih dahulu.