Upaya Penuhi RTRW, Pemkot Depok Hidupkan Kembali Empat Situ

Depok, KabarBerita.id — Upaya pemenuhan rencana tata ruang wilayah pemerintah kota Depok akan menghidupkan kembali empat situ yang masih memiliki potensi. Hal ini Didesak oleh kementerian Agraria dan tata ruang sebagai salah satu syarat untuk mendapatkan persetujuan substansi menteri.

Sekretaris daerah kota Depok Supian sori mengatakan bahwa pihaknya akan mendiskusikan terkait adanya rencana tersebut bersama dewan perwakilan rakyat daerah. Mengingat RT RW harus sejalan dengan aturan yang berlaku dari kementerian ATR yaitu 10% dari luas kota Depok.

Supian mengatakan bahwa ini akan menjadi BR nya bersama dengan DPRD dan akan di diskusikan. RT RW harus sejalan dan satu-satunya cara adalah dengan menghidupkan situ yang masih berpotensi, Kamis (17/2).

Empat situ yang dimaksud antara lain situ Krukut, situ pasir putih, Shaum telaga dan lembah Gurame.

pihaknya belum bisa memastikan tanah sip to tersebut sudah memiliki sertifikat atau belum. Apabila belum maka akan menjadi kendala.

Ia melanjutkan bahwa hal ini terkait dengan administrasi dan membutuhkan dukungan dari DPRD untuk anggaran. Serta butuh Arahan dan saran dari aparatur penegak hukum apa program yang harus dilakukan ke depannya.

Supian menyebutkan bahwa tidak ada target dalam waktu dekat terkait empat situ ini. Semua akan dilihat dari komitmen Pemkot Depok untuk Menindak lanjuti syarat yang akan diajukan oleh kementerian ATR.

Tinggalkan Balasan